Skip to main content
Pelajar Koding

follow us

TEMPLATE BLOG LIMITED EDITION TERBAIK


Jumpa lagi bersama master dzgn disini, kali ini mimin mau berbagi template yang sangat menarik dan jarang diketahui oleh para blogger karena bisa dibilang template ini cukup langka atau biasa disebut limited edition. Nama template-nya yaitu Azirah News (Goomsite) dan Sekarepmu Blogger Template.

Untuk template azirah news ini cocok sekali digunakan untuk template portal berita, selain karena tampilannya yang elegan dan enak dipandang, template tersebut juga sangat responsive dan fast loading. Sedangkan template sekarepmu (namanya memang unik) cocok dipakai untuk blog personal ataupun berbagai niche seperti seputar IT, tutorial blogging, desain dan sebagainya.

Lalu, apa saja fitur-fitur yang ada pada keduanya? Buat sobat yang mulai penasaran, bisa baca pada deskripsi singkat berikut ini. Mimin tidak menyebutkan secara keseluruhan, hanya beberapa fitur yang paling menonjol saja.

FITUR TEMPLATE AZIRAH NEWS

Featured Availability
Mobile Responsive True
SEO Optimization True
Adsense Ready True
Header Sticky True
Black and White Navigation True
Grid Style True
Gradient Colour True
Show and Hide Search True
Menu Slider True
Load More Post True
Related Post True
Subscribe Box True



Silahkan lihat preview tampilannya secara lebih detail melalui tombol demo di bawah, jika sobat ingin download langsung juga bisa melalui tombol dowload file. Untuk mengetahui password file, bisa komentar di bawah postingan dengan menyertakan alamat email sobat.

FITUR TEMPLATE SAKAREPMU

Featured Availability
Mobile Responsive True
SEO Optimization True
Top Menu True
Header Sticky True
Jalan Tikus Style True
Fast Loading True
Custom Popular Post True
Custom Search Box True
Breadcrumbs True
Widget Footer True
One Click Comment Disqus True
Subscribe Box True


Langsung saja lihat previewnya melalui tombol demo di bawah ini, apabila sobat ingin download langsung bisa klik saja tombol download file. Jika ada error link bisa tanyakan pada kolom komentar.


Baik mungkin sekian dulu untuk edisi berbagi template gratis limited edition, jangan lupa tinggalkan jejak komentar di bawah postingan. Sobat bisa berlangganan artikel terbaru master dzgn secara gratis dengan cara subscribe atau follow by email. Untuk yang ingin request template bisa melalui laman contact us, request sobat akan kami share pada artikel berikutnya. Terima kasih dan sampai jumpa di artikel menarik berikutnya.

You Might Also Like:

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar